KabareMinggir - Jumat, 21 November 2025 TK ABA Klepu kembali performance di acara Dapurasa yang diadakan di lapangan Candi Sewu. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Balai Pelestarian Kebudayaan Wilayah X.

"Kembali performance lagi setelah minggu lalu mengikuti lomba di fertival angklung," ungkap Dwi Astuti di sela-sela mendampingi murid muridnya diacara pentas di Candi Sewu.
Keluarga besar TK ABA Klepu bersemangat saat persiapan pentas di acara Dapurasa. Dari team catering atau konsumsi dan team MUA semua bekerjasama menyiapkan pentas angklung di candi sewu.
.jpeg)
Partisipasi pentas di candi sewu ini atas bantuan dari pelatih angklung yang yang telah mempercayakan TK ABA Klepu, ungkap Dwi Astuti lagi.

Anak anak sangat keren performance di acara Dapurasa hari jumat tanggal 21 November 2025 ungkap salah satu orangtua yang mendampingi anak anaknya. Karena anak anak waktu pentas ada kejadian banner acara yang ada di belakang panggung robek karena terkena angin kencang. Tetapi anak anak tetap semangat tidak terganggu dengan kejadian tersebut ungkap bunda Mutia selaku wali murid .
